Metrotvnews.com, Jakarta: Sejumlah politisi Golkar kubu Aburizal Bakrie beralih
memberikan dukungan kepada Agung Laksono.
Terkait itu, Sekjen DPP Golkar kubu Ical, Idrus Marham, mengatakan pihak-pihak yang memberikan dukungan dan mengakui kepengurusan Agung Laksono adalah contoh orang yang hanya mau mempertahankan posisi atau jabatan semata.
"Bisa saja mereka akan ditipu oleh pihak Agung Laksono," ujarnya.Idrus pun khawatir mereka yang mendukung Agung itu akan frustasi
......
.http://m.metrotvnews.com/read/2015/03/15/371467